14 Fakta Dan Misteri Tentang Segitiga Bermuda

Sudah menjadi misteri turun temurun menceritakan tetang tempat ini. Setiga Bermuda adalah tempat yang penuh misteri, banyak kapal laut bahkan pesawat terbang hilang entah kemana di Segitiga Bermuda ini.Banyak spekulasi yang muncul, bahkan yang paling seram mengatakan bahwa segitiga bermuda tempat bersarang monster bernama Kraken dan ada juga yang mengatakan tempat bermarkasnya para Allien.
Dari berbagai cerita yang beredar, berikut 14 Fakta dan Misteri Segitiga Bermuda yang dikutip dari busetdah.com.

  1. Berlokasi di Samudra Atlantik, segitiga bermuda berada diantara Bermuda, Puerto Rico dan Florida.
  2. Segitiga Bermuda diyakini sebagai tempat menghilangnya sejumlah besar kapal dan pesawat.
  3. Walaupun mitos dan cerita bahwa segitiga bermuda adalah tempat “mistis”. Penelitian mengatakan yang paling pasti adalah cuaca dan kesalahan manusia lah yang membuat kecelakaan yang terjadi.
  4. Penelitian lain menunjukan bahwa insiden di Segitiga Bermuda sengaja dibesar-besarkan.
  5. Meski memiliki reputasi mengerikan, tetap saja banyak yang berlayar melalui lokasi bermuda ini, seperti kapal pesiar dan kapal besar lainnya.
  6. Pesawat Pribadi dan komersial juga sering melewati kawasan ini.
  7. Cerita awal hilangnya kapal di segitiga bermuda bermula pada tahun 1950 dan terus dilaporkan intens hingga sekarang.
  8. Penjelasan Supranatural tentang bermuda, selalu dihubungkan dengan Allien dan benua yang hilang Atlantik.
  9. Banyak penyebab hilangnya kapal di bermuda yang berhembus, antara lain magnetic bumi, bajak laut, kesengajaan, cuaca buruk, pusaran air, deposit gas, Allien, Monster dan masih banyak lagi yang lain.
  10. Beberapa insiden besar dan terkenal dilaporkan berasal dari segitiga bermuda.
  11. The USS Cyclops dan 309 awaknya menghilang di kawasan segitiga bermuda saat meninggalkan Barbados pada tahun 1918.12. Tim Pengebom dari TBM Avanger menghilang pada tahun 1945 pada saat latihan terbang.
  12. Pesawat Douglas DC-3 berisi 32 awak pesawat menghilang pada tahun 1958 dan jejak pesawat tak pernah ditemukan.
  13. Sebuah kapal pesiar yang berhasil selamat dari terjangan badai di segitiga bermuda ditemukan pada tahun 1955, tapi semua awaknya menghilang.

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

#Jangan lupa tinggalkan komentar anda disini
#Gunakan kata-kata yang baik,jelas,dan sopan
#Bila tidak punya account silahkan menggunakan Anonymous