Cara Mencari CNAME Untuk Costum Domain Di Blogspot yang Hilang

http://www.rumahweb.com/journal/wp-content/uploads/2016/02/t-Screenshot_9.png
Nah balik lagi nih guys, kali ini saya mau sedikit share tentang pengalaman pribadi megkostumkan domain di blogspot.
Kemarin kan, saya sempat menggunakan costum domain di blogspot. Kemudian berselang beberapa jam kemudian, karena saya rasa Topik blog dan domain nya nggak nyambung, makannya saya melakukan reset ke pengaturan default DNS zone pada domain dan menghapus kostum domain di setelan blogger.
Kemudian, berhubung saya ini orangnya sedikit linglung, hehehe..
Sayapun berniat mengaktifkan lagi Costum domain di blog tersebut menggunakan domain yang sama juga. Rencana nya sih Topik blog nya aja yang mau diganti dan menggunakan domain TLD yg sudah saya hapus sebelumnya.Sayangkan domain nya dibiarin nganggur.
Okeh next, berhubung saya sudah pernah melakukan costum domain di blogspot, makanya untuk pengaturan CNAME nya tidak perlu lagi mengkonfigurasikan ke DNS zone domain. TAPI…. bagaimana bisa domain sama blogspot bisa terhubung coba, kalau DNS zone di domain nya sudah di reset ke pengaturan default. Otomatis kita perlu melakukan setting di DNS domain lagi. dan saya pun melakukan settingan itu.
  • Untuk langkah awalnya sih tidak susah, kita hanya perlu melakukan setting di bagian A (host) dengan menpointkan domain kita ke IP google.
  • Lanjut langkah kedua, masih di bagian setting DNS domain. Kita melakukan setting dibagian CNAME dengan memasukan host www dan di pointkan ke ghs.google.com . 
Masuk ke pokok permasalahanya, CNAME yg kedua ini menggunakan kode unik dan berbeda untuk masing-masing blog. Toh di setelan blogger sudah tidak tersedia lagi untuk melihat kembali 2 CNAME tersebut, karena sebelumnya sudah pernah melakukan costum. Sempat sih garuk-garuk kepala sambil mikir gimana ya cara dapetin kembali CNAME kedua tersebut yg sudah terhapus di settingan DNS. Setelah saya browsing, kemudian dapatlah caranya.
Udah enggak usah panjang lebar lagi, nanti kepanjangan nih artikel.


  1.  pertama masuk ke google webmaster dan sign in menggunakan akun yg telah kalian gunakan untuk verifikasi situs tersebut.
  2.  verifikasi google web master
  3.  setelah itu lanjut dengan mengklik rincian disebelah kiri atas
  4.  klik rincian verifikasi google webmaster
  5.  And finally, kita mendapatkan Rekam DNS CNAME yang hilang tersebut.
langkah paling terakhir adalah dengan memasukan kembali Host beserta tujuan kedalam CNAME di area DNS zone domain nya.


Sumber : http://juragancipir.com

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »

#Jangan lupa tinggalkan komentar anda disini
#Gunakan kata-kata yang baik,jelas,dan sopan
#Bila tidak punya account silahkan menggunakan Anonymous